Warga Jaga Negara Dalam Berita
September 11, 2024
Eep Saefulloh Launching ‘Warga Jaga Suara’, Ajak Warga Kawal Pemilu
Jakarta – CEO PolMark Research Center Eep Saefulloh Fatah meluncurkan aplikasi ‘Warga Jaga Suara’. Aplikasi ini dibuat dengan tujuan agar warga bisa menjaga suara mereka saat Pemilu 2024 nanti.
February 13, 2024
Pakai Situs, Cara Mudah Kawal Suara Pemilu 2024 sejak TPS
Jakarta, CNN Indonesia — Masyarakat Indonesia bisa ikut mengawal perhitungan suara Pemilu 2024 lewat beberapa situs, mulai dari Kawal Pemilu hingga Jaga Pemilu.
February 14, 2024
Aplikasi Pantau Hasil Pemilu 2024, Jalankan Peran Masyarakat untuk Cegah Kecurangan
Liputan6.com, Jakarta Meskipun sudah ada lembaga-lembaga atau badan yang ditugaskan untuk mengawasi Pemilu, namun peran masyarakat juga sangat penting dalam mencegah kecurangan yang terjadi di Pemilu 2024.
February 1, 2024
Demi Jaga Suara Bersama, Aplikasi ‘Warga Jaga Suara’ Resmi Diluncurkan
Jakarta, Gatra.com – Keberhasilan pemilu bukan hanya ada di tangan penyelenggara ataupun peserta pemilu saja, melainkan juga diperlukan dukungan dari masyarakat dalam menjaga pelaksanaan pemilu agar berjalan dengan jujur, terbuka dan berintegritas.